Andai Aku tidak Menikah Dengannya – Ustadz Dr. Syafiq Riza Basalamah, M.A.


Kajian Cinta Ustadz Dr. Syafiq Riza Basalamah, MA Tema : Andai Aku Tidak Menikah Dengannya (Esp. untuk suami dan calon suami)

Ayat-ayat Tentang Pernikahan


“Sesungguhnya, apabila seorang suami memandang isterinya (dengan kasih & sayang) dan isterinya juga memandang suaminya (dengan kasih & sayang), maka Allah akan memandang keduanya dengan pandangan kasih & sayang. Dan apabila seorang suami memegangi jemari isterinya (dengan kasih & sayang) maka berjatuhanlah dosa-dosa dari segala jemari keduanya” (HR. Abu Sa’id) “Shalat 2 rakaat yang diamalkan … Continue reading

“Perihal Seperangkat Alat Sholat dan Al-Qur’an sebagai Mas Kawin”


Assalammualaikum Wr. Wb. Saya ingin menanyakan perihal seperangkat alat sholat dan Al-Qur’an yang dijadikan sebagai mas mawin saat pelaksanaan akad nikah. Ada yang mengatakan bahwa jika seperangkat alat sholat dan Al-Qur’an dijadikan mas kawin bisa memberatkan bagi si suami dan si istri jika kedua alat tersebut tidak diamalkan.. bisa dikatakan keduanya akan berdosa. Sehingga jika … Continue reading

Membicarakan Aib Orang Lain


Membicarakan aib orang lain atau ghibah telah Allah haramkan secara jelas dan tegas di dalam kitab-Nya dan melalui lisan rasul-Nya. Allah subhanahu wata’ala berfirman, artinya, “Dan janganlah sebagian kamu menggunjing sebagian yang lain. Sukakah salah seorang di antara kamu memakan daging saudaranya yang sudah mati. Maka tentulah kamu merasa jijik kepadanya.” (QS. al-Hujurat:12) Penjelasan tentang … Continue reading

Sebentar Lagi..


4 bulan menjalani project pertama, dan bulan ini adalah bulan terakhir. Banyak pelajaran yang didapat, baik teknis, maupun non teknis. Mengalami amplitudo perubahan tingkat emosi yang sangat luar biasa lebar. Ceria, tegang, semangat, malas, senang, sakit hati, dan berbagai jenis emosi dirasakan. Dalam rentang tidak lama lagi, project ini akan berakhir, semoga berakhir dengan indah. … Continue reading

Menyikapi Ujian Allah


Dan sesungguhnya akan kami berikan cobaan kepadamu, dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan. Dan berikanlah berita gembira kepada orang-orang yang sabar. (QS Al-Baqarah : 155) Ayat iniberbicara tentang adanya cobaan yang kan dialami oleh orang-orang mukmun. Ketika manusia sedang diuji oleh Allah SWT, seringkali ia merasa seolah-olah ujian yang diterimanya adalah paling … Continue reading

Halaqoh adalah kebutuhan


Ali bin Abi Thalib ra berkata, “Hati-hatilah kalian dalam memilih teman, sesungguhnya teman adalah bekal di dunia dan akhirat.” Hari itu, fisik ku sedang kurang baik, sepertinya terkena flu berat. tapi aq juga menyadari, hati, ruhiyah ku juga dalam kondisi tidak baik. Aq butuh forum pembangun ruhiyah saat ini, akhirnya aq sempatkan waktu sore itu … Continue reading

Azab Kubur


<- Repost dari note nya M. Fachrie, smg bermanfaat -> Bismillaahirrahmaanirrahiim. Assalaamu’alaykum wr. Wb. Ada sebuah kisah menarik yang patut kita renungkan yang diceritakan oleh Ibnu Abbas Ra. “Rasulullah shallallahu’alaihi wassalam melewati dua buah kuburan, lalu beliau bersabda, ‘Sungguh keduanya sedang disiksa, mereka disiksa bukan karena perkara besar (dalam pandangan keduanya). Salah satu dari dua orang … Continue reading

Seputar Hamster


Ketika akan memulai memelihara hamster, pilihlah jenis hamster sesuai kebutuhan. Jika pemula, sebaiknya Anda memilih jenis yang berukuran besar karena bisa hidup sendirian. Jika anda ingin memiliki hamster yang lincah, Abda bisa membeli jenis roborovsky. Sementara jika Anda menyukai warna bulunya, Anda bisa memilih winter white atau campbell karena warnanya yang cantik. Berikut ini 5 … Continue reading

Kupu-kupu


Sssst… Mari kubisikkan… Kepompong itu kuat, tangguh, dan mandiri Mari kubisikkan lagi… Kelak ia akan menjadi kupu-kupu cantik di taman bungamu Kau tak tahu… Kini aku sedang berkepompong Kau tak mengerti… Kelak aku kan menjadi kupu-kupu cantik Lihat nanti… Kepompong yang tak mau kau tatap saat ini Bukan karena ia tak berarti Cuma karena masa … Continue reading